Kasih yang terbuang
Adikku kesayanganku,mereka adalah motifasiku bekerja selama ini.Tak ada yang mengerti mereka selain diriku, kami tumbuh bersama dan saling menyayangi tanpa kasih sayang dari ayah bunda.
Mereka sudah berdiri d kaki sendiri, sukses dalam karir dan rumah tangga,rasanya tak ada yang kurang lagi dalam kehidupan mereka ,Allah menjawab doa doaku.
Seperti roda berputar mereka di atas dan kini aku dibawah, hari hariku semakin sulit, menahan rindu ingin memeluk mereka jangankan datang berkunjung sekedar menanyakan kabar pun mereka tak ingin
Tidak ada komentar:
Posting Komentar